Post Top Ad

Cara Instal Ulang Windows 10 Tanpa Flashdisk dan CD

Cara Instal Ulang Windows 10 Tanpa Flashdisk dan CD - Windows 10 tidak asing lagi dikalangan orang-orang karena OS ini memang sering digunakan oleh orang-orang karena fitur yang gampang dimengerti dan sudah support untuk direct 12. disamping bisa untuk bekerja dan banyak juga yang menggunakannya untuk bermain game. Mungkin banyak pengguna windows 10 yang mengalami masalah saat sedang sistem operasi yang mengganggu kenyamanan anda. sehingga anda berfikir untuk menginstal ulang, di windows 10 ada fitur Reset System tanpa instal ulang dan inilah mungkin kelebihan windows 10 menurut saya karena tanpa harus buat bootable iso dan booting yang memakan waktu.

Fitur Reset System yang terdapat di windows 10 ini memang hampir sama seperti instal ulang, semua software yang kamu instal juga akan hilang tapi yang membedakannya ialah kamu tidak usah lagi membuat bootable yang harus masuk ke booting. Dengan Fitur ini kamu bisa memulihkan System seperti instal ulang. Walaupun software kamu hilang nanti kamu akan lihat di disk C ada windows Old yang berisi Software sebelum kamu instal ulang, sehingga kamu tidak akan bingung software apa saja yang kamu butuhkan setelah Reset System.

Di artikel ini kita akan belajar Cara Instal Ulang Windows 10 Tanpa Flashdisk dan CD, dengan menggunakan Fitur Reset System ialah sebagai berikut :

  1. klik Start pada taskbar lalu pilih Setting
  2. Kemudian Pilih Update&Security
  3. Selanjutnya pilih Recovery pada Reset This PC dan klik Get Started
  4. Lalu pilih Keep my files
  5. Klik Next disini kamu bisa melihat Software apa saja yang akan hilang.
  6. Lalu Pilih Reset, kemudian biarkan windows 10 akan merestart dengan sendirinya dan proses reset akan dimulai setelah booting kembali. dan silahkan menunggu.
  7. Selesai.

SEMOGA BERMANFAAT !!
September 21, 2018 / by / 0 Comments

No comments:

Post a Comment

Post Top Ad